Myob Accounting versi 18 Part 1


     Anda pasti sudah mengenal yang nama nya Myob Accounting, Dalam pembahasan ini saya akan membahas secara sederhana tentang cara mengaplikasikan Myob Accounting versd 18  bagi pemula yang mungkin masih bingung bagaimana cara mengaplikasikan nya, untuk pembahasan akan di lengkapi dengan gambar agar lebih mudah di pelajari, bagaimankah cara mengaplikasikan nya cukup mudah bila anda memang berminat dan yakin,cara mengaplikasikan Myob Accounting versi 18 sebagai berikut: yang pertama anda harus memiliki aplikasi Myob Accounting versi 18, Kemudian


1.        Buka aplikasi Myob Accounting vs 18 :



2.        Kemudian akan muncun menu seperti ini :


3.        setelah itu kita memilih create lalu akan muncul seperti ini :



4.        Isi data company information lalu masukkan data perusahaan, setelah mengisi data kita klik next lagi dan akan muncul seperti ini :




5.        Dan current financial itu adalah tahun kita menutup buku pada tahun 2012 lalu last month of financial adalah bulan December,dan conversion month adalah bulan kita memulai untuk membuat transaksi.dan number of accounting period dipilih 12 artinya kita membuat na 12 bulan apabila kita memilih 13 bulan maka bulan tutup buku nya adalah januari .setelah itu kita klik next ,maka akan muncul gambar seperti ini :




6.        Lalu kita klik next dan gambar selanjutnya akan muncul seperti ini :




Ada 3 uraian yang ada
a.       Pilihan pertama = bila menggunakan perkiraan dari program Myob
b.      Pilihan kedua = bila ingin mengimpor perkiraan dari perusahan lain / file lain
c.       Pilihan ketiga = bila ingin membuat sendiri perkiraan tersebut.

7.        Kita memilih yang pada pilihan ketiga karena ingin membuat myob sendiri dan klik next maka akan muncul gambar sebagai berikut :



8.        Dan kemudian kita klik Next

     9.        Dan kemudian kita menklik command centre dan akan tampil gambar seperti ini :




Cukup sekian pembahasan tentang cara mengaplikasikan Myob Accounting vs 18 dan untuk pembahasan  berikut nya akan di bahas di postingan berikutnya